Kabupaten Kerinci

Yudisium VIII FTIK IAIN Kerinci, 188 Mahasiswa Resmi Menjadi Sarjana Pendidikan

 

Sungai Penuh – Sebanyak 188 mahasiswa dari delapan program studi di Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci resmi menyandang gelar Sarjana Pendidikan dalam acara Yudisium VIII yang digelar di Aula Grand Hotel Kerinci, Senin (16/12/2024). Prosesi ini menandai kelulusan mereka sebagai sarjana pendidikan yang siap berkontribusi di dunia pendidikan.

 

Opini : Saya Menyadari, Tak Mudah Menjadi Seorang Ayah

Dilansir dari laman : Ariana.id

Oleh: Prof. Dr. Ahmad Zainul Hamdi, M.Ag. (Ahmad Inung) (Direktur Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam, Kemenag RI).

 

"Papaku juga lembut. Papa nggak malu bawain tasku kalo pergi ke mall bareng; papa mau masakin aku indomie kuah tiap nyeri menstruasi menyerang; papa mau ambilin handuk tiap aku selesai mandi. Pokoknya papa nggak kayak papa yang lain. Papa beneran orang tua yang ideal”

 

Asesmen Lapangan Prodi Tadris Kimia, Bentuk Komitmen IAIN Kerinci Dalam Peningkatan Kualitas Pendidikan

 

Sungai Penuh - Program Studi Tadris Kimia Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci gelar asesmen lapangan sebagai bentuk komitmen IAIN Kerinci dalam peningkatan kualitas pendidikan, senin (11/11/2024), di Aula Gedung SBSN lantai tiga Rektorat IAIN Kerinci. Kegiatan yang dihadiri oleh dosen, mahasiswa, dan jajaran pimpinan dekanat FTIK, serta tim asesor yang berasal dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK).

 

Tingkatkan Mutu Pendidikan, IAIN Kerinci Gelar Seminar Penelitian Berbasis Biaya Keluaran 2024.

 

 

Sungai Penuh – Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci selenggarakan Seminar Hasil Penelitian Berbasis Standar Biaya Keluaran (SBK) tahun 2024 yang berlangsung di aula LP2M kampus II, senin (4/11). Acara yang dihadiri oleh dosen peneliti, pimpinan, dan seluruh civitas akademika IAIN Kerinci, menunjukkan komitmen institusi dalam meningkatkan mutu pendidikan.

 

Delapan Calon Rektor IAIN Kerinci Paparkan Visi dan Misi di Hadapan Senat

 

 

Sungai Penuh – Dalam rangka pemilihan Rektor baru periode 2024 -2029 yang sudah melalui beberapa tahapan, kini Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci gelar rapat senat dalam rangka pemberian petimbangan kualitatif terhadap calon Rektor IAIN Kerinci masa Jabatan 2025 - 2029 di ruang rapat Gedung SBSN Rektorat IAIN Kerinci, kamis (24/10).

 

Terima Kasih Menteri Agama 2019-2024 dan Selamat Datang Menteri Agama Baru 2024-2029

 

 

Sungai Penuh - Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci, Prof. Dr. H. Asa'ari, M.Ag. mengungkapkan rasa terima kasih yang kepada Menteri Agama 2019 - 2024, Yaqut Cholil Qoumas atas dedikasi dan kontribusinya dalam pengembangan pendidikan Islam dan harmonisasi umat beragama di Indonesia. dan selamat kepada Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, MA., yang telah dikukuhkan menjadi Menteri Agama Republik Indonesia Periode 2024 - 2029.

 

IAIN Kerinci Rayakan Hari Santri 2024 dengan Kemandirian Pesantren Expo: "Menyambung Juang Merengkuh Masa Depan".

 

 

Sungai Penuh - Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci menggelar Kemandirian Pesantren Expo 2024 pada 21-22 Oktober 2024, sebagai peringatan Hari Santri. Acara yang mengusung tema "Menyambung Juang Merengkuh Masa Depan" ini diikuti oleh santri dan peserta dari pesantren serta Madrasah Aliyah Negeri di Kabupaten Kerinci dan Kota Sungai Penuh.

 

Hasil Verifikasi Administratif  Calon Rektor IAIN Kerinci Periode 2025-2029 Rilis Hari Ini!

 

Sungai Penuh - Berdasarkan hasil rapat panitia penjaringan verifikasi administrasi Bakal Calon Rektor Insitut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci Masa Jabatan 2025 - 2029 pada tanggal 17 Oktober 2024, mengeluarkan daftar nama calon Rektor IAIN Kerinci yang memenuhi persyaratan administrasi.

 

IAIN Kerinci Bersinergi, Forum Ilmiah BIPA Jambi Dorong Kolaborasi Perguruan Tinggi dalam Pengembangan Bahasa

 

 

Jambi - Unit Pengembangan Bahasa (UPB) Intitut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci menjadi salah satu perguruan tinggi yang menghadiri kegiatan Forum Ilmiah Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA) dengan tema “Strategi Kolaboratif Dalam Pengembangan Program BIPA di Perguruan Tinggi” yang diadakan oleh Kantor Bahasa Provinsi Jambi, Selasa (15/10/2024). 

 

 

Capaian PTKIN 2024: Melesatnya Akreditasi Unggul hingga Transformasi IAIN ke UIN

Kementrian Agama (Kemenag) menggelar acara Religion Fest 2024 di Jiexpo Kemayoran, Jakarta pada rabu (9/10/2024). Acara tersebut dihelat untuk menunjukkan capaian Kemenag beberapa tahun terakhir. Salah satu capaian yang dipaparkan adalah terkait akreditasi perguruan tinggi Islam.

 

Direktur Pendidikan Tinggi Agama Islam (Diktis) Kementerian Agama (Kemenag) RI, Ahmad Zainul Hamdi menjelaskan,dalam jangka waktu kurang dari dua tahun, sudah ada peningkatan akreditasi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN).