Indonesia Workshop Facilitator for STEM-Coding Learning 2024, MoA Antara IAIN Kerinci Dengan ARTec Japan, WOW Education Singapore
Tanggerang – Universitas Pelita Harapan menjadi tuan rumah bagi 32 dosen dari 24 perguruan tinggi di Indonesia dalam acara "Indonesia Workshop Facilitator for STEM-Coding Learning 2024." Kegiatan yang berlangsung selama dua hari ini bertujuan untuk memperkenalkan dan melatih para dosen dalam STEM Education dan STEM Coding serta diakhir kegiatan ditandatangani MoA antara penyelenggara (ARTec Japan, WOW Education Singapore dan Asosiasi STEM Indonesia) dengan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci, jumat-sabtu (19-20/07).